Liputan Khusus Wisata Chubu Jepang Via Bandara Centrair

Intro

Liputan Khusus Wisata Chubu Jepang Via Bandara Centrair

Powered by: Chubu Centrair International Airport

Wisata Keliling Chubu Ya Lewat Centrair!

Daerah Chubu di Jepang memiliki berbagai tempat wisata populer seperti Prefektur Gifu dan Mie. Gifu dikenal dengan Hida-Takayama dan Desa Gassho di Shirakawa-go, sedangkan Mie populer dengan Kuil Ise Jingu. Tak heran kalau beberapa tahun terakhir Chubu menarik perhatian
dari dalam maupun luar Jepang. Apalagi kota Nagoya di Aichi, tempat untuk puas wisata belanja dan kuliner. Banyak juga tempat yang bisa dinikmati orang dewasa maupun anak-anak seperti Legoland dan Museum Toyota!
Untuk menuju daerah Chubu, jauh lebih cepat dan praktis lewat Centrair (Bandara Internasional Chubu) daripada Bandara Haneda dan Narita di Tokyo, atau Bandara Internasional Kansai di Osaka.
Di liputan khusus kali ini MATCHA akan memperkenalkan tempat-tempat wisata menarik di Nagoya dan area Chubu, serta rute wisata rekomendasi.

map
map

Titik Awal yang Pas Untuk Wisata Chubu! Apa Itu Centrair?ABOUT CENTRAIR

  • Outstanding Access
  • Shopping
  • Activities
  • Exquisite Gourmet Foods

SEE MORE

Pesona Nagoya, Kota Besar Dekat Centrairintroducing nagoya